Persik Kediri Antusias Sambut Turnamen Pramusim 2022

Nusantaratv.com - 31 Mei 2022

Persik Kediri
Persik Kediri

Penulis: Arfa Gandhi

“Namun saya juga mengingatkan bahwa ini adalah turnamen pra musim dan target kita sesungguhnya ada di kompetisi nanti,” imbuhnya.

Senada dengan apa yang disampaikan Rawindra, Pelatih Persik Kediri, Javier Roca menyebut turnamen pra musim 2022 akan dimanfaatkan untuk melihat perkembangan tim dari sisi teknis. Dia ingin melihat bagaimana Risna Prahalabenta dkk menjalankan skema permainan yang diinginkan.

“Tentu ada manfaat buat pemain kita, karena turnamen nanti akan dihadiri penonton atau suporter, ada tekanan itu wajar,” tutur pelatih asal Chile.

“Tapi bagi saya adalah bagaimana mereka mampu memperlihatkan hasil latihan selama ini, cara mereka memainkan skema taktik strategi yang saya inginkan,” tandasnya.

Halaman

Dapatkan update berita pilihan terkini di nusantaratv.com. Download aplikasi nusantaratv.com untuk akses berita lebih mudah dan cepat melalui:



0

x|close